Harga Tiket Bus Titian Mas

Bus Titian Mas merupakan salah satu bus operator yang melayani kebutuhan perjalanan darat untuk seluruh warga Indonesia, terutama untuk solusi untuk masyarakat Sumbawa yang merupakan wilayah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB).

Di mana perusahaan oto bus satu ini menyediakan berbagai pilihan rute yang dapat kalian gunakan sesuai dengan kelas bus yang kalian pilih.

Bagi kalian yang tertarik untuk menaiki Bus Titian Mas, sebaiknya simak baik – baik informasi menarik terkait lainnya berikut ini.

Sejarah Bus Titian Mas

harga tiket bus titian mas 2021

Perusahaan oto bus Titian Mas tetap setia memberikan layanan perjalanan ke arah berbagai kota yang ada di Jawa seperti Surabaya, Malang, Probolinggo, Pasuruan, serta Situbondo.

PO satu ini didirikan oleh Chandra Wirianto sejak pada tahun 1960an.

Di awal berdirinya, bus ini hanya berupa angkutan antar desa yang bertugas untuk membawa orang – orang di sekitar Sumbawa Besar sampai ke NTB.

Lalu di tahun 1994, usaha angkutan darat tersebut kemudian dikembangkan menjadi suatu jasa layanan transportasi antar kota dalam provinsi dengan layanan jurusan Mataram – Sumbawa PP.

Merambah menjadi AKAP

Kemudian pada tahun 1995, rute trayek untuk bus Titian Mas pun semakin meluas. Di mana mereka mulai melayani para penumpangnya sampai tujuan ke Pulau Jawa seperti Mataram – Surabaya.

Rute tersebut melewati Bali, di mana dalam hal ini mencangkup Denpasar serta Karangasem sehingga mampu menambah jumlah penumpang.

Untuk tujuan Denpasar sendiri diawali keberangkatan dari Terminal Mengwi. Sementara untuk Karangasem keberangkatan dari pelabuhan Padang Bai.

Selain itu, PO ini juga kerap kali bersaing dengan beberapa nama PO yang turut melayani trayek Sumbawa – Surabaya seperti Rasa Sayang, Langsung Indah, serta rivalnya Tiara Mas.

Keberadaan PO Titian Mas juga mendapatkan dukungan serta kepercayaan masyarakat. Sehingga berkat hal itu, layanan bus Titian Mas ini di tahun 2002 resmi membuka cabang baru  di kota Malang.

Menambah divisi Pariwisata

nomor telepon bus titian mas

Selain melayani perjalanan AKAP dan AKDP, pada tahun 2006, PO ini pun mulai membentangkan sayapnya dengan cara menambah divisi pariwisata.

Lewat ekspansi usaha yang dikembangkan tersebut, menjadikan PO Titian Mas menjadi semakin besar serta memiliki penumpang yang semakin banyak.

Berbagai kalangan banyak yang memakai bus pariwisata dari bus Titian Mas.

Yang mana, berbagai layanan tersebut semakin menambah kemudahan serta pilihan untuk para penumpang guna memperoleh sarana transportasi dari Nusa Tenggara Barat menuju Surabaya dan juga sebaliknya.

Sementara untuk armada yang digunakan dalam divisi ini adalah model Bigbus seat 2-2 (47&50), 2-3 (58) & Medium Bus seat 35 untuk kebutuhan Ziarah Religi, Study Tour, Kunjungan, Family Gathering, hingga Dropping.

Selain itu, pada bus reguler, Titian Mas juga sempat memakai body dari karoseri Malindo bermasin Nissan Diesel.

Karoseri tersbut berasal dari Malang yang sempat bersaing ketat dengan Morodadi Prima pada masa itu. Serta menjadi karoseri unggulan di era 80 -an.

Fasilitas

Bus Titian Mas menawarkan bus kelas eksekutif dengan dilengkapi serangkaian fasilitas seperti:

  • AC
  • Musik
  • Konfigurasi seat 2-2
  • LCD TV
  • Reclining Seat
  • Servis Makan
  • Leg Rest
  • Total Seat 32
  • Toilet

Armada Bus

Untuk mengakomodasi kebutuhan serta kenyamanan para penumpang, Bus Titian Mas menggunakan armada bus kelas eksekutif. Di mana armada bus ini memiliki kapasitas maksimal hanya sebanyak 35 orang.

Rute / Trayek

Berikut ini adalah beberapa rute atau trayek yang dilayani oleh Bus Titian Mas, antara lain:

  • Bali (Denpasar) – Malang
  • Bali (Denpasar) – Pasuruan
  • Bali (Denpasar) – Probolinggo
  • Bali(Denpasar) – Surabaya
  • Bali – Karangasem – Malang
  • Bali – Karangasem – Pasuruan
  • Bali – Karangasem – Probolinggo
  • Bali – Karangasem – Surabaya
  • Malang – Alas
  • Malang – Bali – (Denpasar)
  • Malang – Bali – Jembrana
  • Malang – Bali – Karangasem
  • Malang – Bali – Tabanan
  • Malang – Bima
  • Malang – Dompu
  • Malang – Gianyar
  • Malang – Lombok Barat
  • Malang – Lombok Tengah
  • Malang – Lombok Timur
  • Malang – Mataram
  • Malang – Sumbawa
  • Malang – Sumbawa Barat
  • Mataram – Malang
  • Mataram – Pasuruan
  • Mataram – Probolinggo
  • Mataram – Situbondo
  • Mataram – Surabaya
  • Pasuruan – Alas
  • Pasuruan – Bali – (Denpasar)
  • Pasuruan – Bali – Jembrana
  • Pasuruan – Bali – Karangasem
  • Pasuruan – Bali – Tabanan
  • Pasuruan – Bima
  • Pasuruan – Dompu
  • Pasuruan – Gianyar
  • Pasuruan – Lombok Barat
  • Pasuruan – Lombok Tengah
  • Pasuruan – Lombok Timur
  • Pasuruan – Mataram
  • Pasuruan – Sumbawa
  • Pasuruan – Sumbawa Barat
  • Probolinggo – Alas
  • Probolinggo – Bali – (Denpasar)
  • Probolinggo – Bali – Jembrana
  • Probolinggo – Bali – Karangasem
  • Probolinggo – Bali – Tabanan
  • Probolinggo – Bima
  • Probolinggo – Dompu
  • Probolinggo – Gianyar
  • Probolinggo – Lombok Barat
  • Probolinggo – Lombok Tengah
  • Probolinggo – Lombok Timur
  • Probolinggo – Mataram
  • Probolinggo – Sumbawa
  • Probolinggo – Sumbawa Barat
  • Situbondo – Alas
  • Situbondo – Bali – (Denpasar)
  • Situbondo – Bali – Jembrana
  • Situbondo – Bali – Karangasem
  • Situbondo – Bali – Tabanan
  • Situbondo – Bima
  • Situbondo – Dompu
  • Situbondo – Gianyar
  • Situbondo – Lombok Barat
  • Situbondo – Lombok Tengah
  • Situbondo – Lombok Timur
  • Situbondo – Mataram
  • Situbondo – Sumbawa
  • Situbondo – Sumbawa Barat
  • Surabaya – Alas
  • Surabaya – Bali – (Denpasar)
  • Surabaya – Bali – Jembrana
  • Surabaya – Bali – Karangasem
  • Surabaya – Bali – Tabanan
  • Surabaya – Bima
  • Surabaya – Dompu
  • Surabaya – Gianyar
  • Surabaya – Lombok Barat
  • Surabaya – Lombok Barat
  • Surabaya – Lombok Tengah
  • Surabaya – Lombok Timur
  • Surabaya – Mataram
  • Surabaya – Sumbawa
  • Surabaya – Sumbawa Barat

Alamat dan Kontak Agen

Berikut adalah alamat dan kontak pusat Bus Titian Mas yang perlu kalian ketahui:

  • Jl. Manggis No. 8 Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, Nomor: (0371) – 22176, Email: [email protected]
  • Jl. WR Supratman C1 Kav. 5 Malang – Jawa Timur, Nomor: (0341) 7051155 / 336177 / 336188

Jadwal Keberangkatan

Berikut ini adalah jadwal keberangkatan Bus Titian Mas yang perlu kalian ketahui, antara lain:

KeberangkatanTujuanBus PertamaBus Terakhir
MataramSurabaya07:3007:30
SurabayaMataram17:0017:00
Denpasar (Bali)Surabaya20:3020:30
SumbawaSurabaya23:0023:00
SurabayaDenpasar (Bali)17:0017:00

Harga Tiket Bus Titian Mas

Setelah mengetahui berbagai informasi terkait Bus Titian Mas yang ada di atas, berikut kami berikan untuk daftar harga tiketnya, antara lain:

KeberangkatanTujuanHarga
T. MengwiT. ArjosariRp300.000
T. MengwiT. MalangRp300.000
T. MengwiKota PasuruanRp300.000
T. MengwiKota ProbolinggoRp300.000
T. MengwiBungurasihRp300.000
Pelabuhan Padang BaiT. ArjosariRp300.000
Pelabuhan Padang BaiT. MalangRp300.000
Pelabuhan Padang BaiKota PasuruanRp300.000
Pelabuhan Padang BaiKota ProbolinggoRp300.000
Pelabuhan Padang BaiBungurasihRp300.000
T. ArjosariKantor Cabang AlasRp600.000
T. ArjosariDenpasar KotaRp300.000
Terminal ArjosariT. MengwiRp300.000
Terminal ArjosariMendoyoRp300.000
Terminal ArjosariNegaraRp300.000
Terminal ArjosariPekutatanRp300.000
Terminal ArjosariPelabuhan GilimanukRp300.000
Terminal ArjosariPelabuhan Padang BaiRp300.000
Terminal ArjosariSemarapuraRp300.000
Terminal ArjosariSelemadegRp300.000
Terminal ArjosariTabananRp300.000
Terminal ArjosariKantor Cabang BimaRp800.000
Terminal ArjosariSilaRp800.000
Terminal ArjosariTenteRp800.000
Terminal ArjosariTerminal DaraRp800.000
Terminal ArjosariKota DompuRp700.000
Terminal ArjosariSaweteRp700.000
Terminal ArjosariGianyarRp300.000
Terminal ArjosariGerungRp500.000
Terminal ArjosariLabu ApiRp500.000
Terminal ArjosariNarmadaRp500.000
Terminal ArjosariPelabuhan LembarRp500.000
Terminal ArjosariMantangRp500.000
Terminal ArjosariMontongRp500.000
Terminal ArjosariAikmelRp500.000
Terminal ArjosariMasbagikRp500.000
Terminal ArjosariPelabuhan KayanganRp500.000
Terminal ArjosariPringgabayaRp500.000
Terminal ArjosariSikurRp500.000
Terminal ArjosariCakranegaraRp500.000
Terminal ArjosariSandubayaRp500.000
Terminal ArjosariTerminal MandalikaRp500.000
Terminal ArjosariBrang kolongRp650.000
Terminal ArjosariEmpangRp650.000
Terminal ArjosariKantor Cabang Sumbawa BesarRp600.000
Terminal ArjosariLangamRp650.000
Terminal ArjosariLapeRp650.000
Terminal ArjosariMoyo HilirRp650.000
Terminal ArjosariPlampangRp650.000
Terminal ArjosariRheeRp600.000
Terminal ArjosariSeradingRp650.000
Terminal ArjosariTerminal Sumer PayungRp600.000
Terminal ArjosariPelabuhan Poto TanoRp600.000
Terminal MandalikaTerminal ArjosariRp500.000
Terminal MandalikaKota PasuruanRp500.000
Terminal MandalikaKota ProbolinggoRp500.000
Terminal MandalikaKota SitubondoRp500.000
Terminal MandalikaTerminal Purabaya/ BungurasihRp500.000
Kota PasuruanKantor Cabang AlasRp600.000
Kota PasuruanDenpasar KotaRp300.000
Kota PasuruanTerminal MengwiRp300.000
Kota PasuruanMendoyoRp300.000
Kota PasuruanNegaraRp300.000
Kota PasuruanPekutatanRp300.000
Kota PasuruanPelabuhan GilimanukRp300.000
Kota PasuruanPelabuhan Padang BaiRp300.000
Kota PasuruanSemarapuraRp300.000
Kota PasuruanSelemadegRp300.000
Kota PasuruanTabananRp300.000
Kota PasuruanKantor Cabang BimaRp800.000
Kota PasuruanSilaRp800.000
Kota PasuruanTenteRp800.000
Kota PasuruanTerminal DaraRp800.000
Kota PasuruanKota DompuRp700.000
Kota PasuruanSaweteRp700.000
Kota PasuruanGianyarRp300.000
Kota PasuruanGerungRp500.000
Kota PasuruanLabu ApiRp500.000
Kota PasuruanNarmadaRp500.000
Kota PasuruanPelabuhan LembarRp500.000
Kota PasuruanMantangRp500.000
Kota PasuruanMontongRp500.000
Kota PasuruanAikmelRp500.000
Kota PasuruanMasbagikRp500.000
Kota PasuruanPelabuhan KayanganRp500.000
Kota PasuruanPringgabayaRp500.000
Kota PasuruanSikurRp500.000
Kota PasuruanCakranegaraRp500.000
Kota PasuruanSandubayaRp500.000
Kota PasuruanTerminal MandalikaRp500.000
Kota PasuruanBrang kolongRp650.000
Kota PasuruanEmpangRp650.000
Kota PasuruanKantor Cabang Sumbawa BesarRp600.000
Kota PasuruanLangamRp650.000
Kota PasuruanLapeRp650.000
Kota PasuruanMoyo HilirRp650.000
Kota PasuruanPlampangRp650.000
Kota PasuruanRheeRp600.000
Kota PasuruanSeradingRp650.000
Kota PasuruanTerminal Sumer PayungRp600.000
Kota PasuruanPelabuhan Poto TanoRp600.000
Kota ProbolinggoKantor Cabang AlasRp600.000
Kota ProbolinggoDenpasar KotaRp300.000
Kota ProbolinggoTerminal MengwiRp300.000
Kota ProbolinggoMendoyoRp300.000
Kota ProbolinggoNegaraRp300.000
Kota ProbolinggoPekutatanRp300.000
Kota ProbolinggoPelabuhan GilimanukRp300.000
Kota ProbolinggoPelabuhan Padang BaiRp300.000
Kota ProbolinggoSemarapuraRp300.000
Kota ProbolinggoSelemadegRp300.000
Kota ProbolinggoTabananRp300.000
Kota ProbolinggoKantor Cabang BimaRp800.000
Kota ProbolinggoSilaRp800.000
Kota ProbolinggoTenteRp800.000
Kota ProbolinggoTerminal DaraRp800.000
Kota ProbolinggoKota DompuRp700.000
Kota ProbolinggoSaweteRp700.000
Kota ProbolinggoGianyarRp300.000
Kota ProbolinggoGerungRp500.000
Kota ProbolinggoLabu ApiRp500.000
Kota ProbolinggoNarmadaRp500.000
Kota ProbolinggoPelabuhan LembarRp500.000
Kota ProbolinggoMantangRp500.000
Kota ProbolinggoMontongRp500.000
Kota ProbolinggoAikmelRp500.000
Kota ProbolinggoMasbagikRp500.000
Kota ProbolinggoPelabuhan KayanganRp500.000
Kota ProbolinggoPringgabayaRp500.000
Kota ProbolinggoSikurRp500.000
Kota ProbolinggoCakranegaraRp500.000
Kota ProbolinggoSandubayaRp500.000
Kota ProbolinggoTerminal MandalikaRp500.000
Kota ProbolinggoBrang kolongRp650.000
Kota ProbolinggoEmpangRp650.000
Kota ProbolinggoKantor Cabang Sumbawa BesarRp600.000
Kota ProbolinggoLangamRp650.000
Kota ProbolinggoLapeRp650.000
Kota ProbolinggoMoyo HilirRp650.000
Kota ProbolinggoPlampangRp650.000
Kota ProbolinggoRheeRp600.000
Kota ProbolinggoSeradingRp650.000
Kota ProbolinggoTerminal Sumer PayungRp600.000
Kota ProbolinggoPelabuhan Poto TanoRp600.000
Kota SitubondoKantor Cabang AlasRp600.000
Kota SitubondoDenpasar KotaRp300.000
Kota SitubondoTerminal MengwiRp300.000
Kota SitubondoMendoyoRp300.000
Kota SitubondoNegaraRp300.000
Kota SitubondoPekutatanRp300.000
Kota SitubondoPelabuhan GilimanukRp300.000
Kota SitubondoPelabuhan Padang BaiRp300.000
Kota SitubondoSemarapuraRp300.000
Kota SitubondoSelemadegRp300.000
Kota SitubondoTabananRp300.000
Kota SitubondoKantor Cabang BimaRp800.000
Kota SitubondoSilaRp800.000
Kota SitubondoTenteRp800.000
Kota SitubondoTerminal DaraRp800.000
Kota SitubondoKota DompuRp700.000
Kota SitubondoSaweteRp700.000
Kota SitubondoGianyarRp300.000
Kota SitubondoGerungRp500.000
Kota SitubondoLabu ApiRp500.000
Kota SitubondoNarmadaRp500.000
Kota SitubondoPelabuhan LembarRp500.000
Kota SitubondoMantangRp500.000
Kota SitubondoMontongRp500.000
Kota SitubondoAikmelRp500.000
Kota SitubondoMasbagikRp500.000
Kota SitubondoPelabuhan KayanganRp500.000
Kota SitubondoPringgabayaRp500.000
Kota SitubondoSikurRp500.000
Kota SitubondoCakranegaraRp500.000
Kota SitubondoSandubayaRp500.000
Kota SitubondoTerminal MandalikaRp500.000
Kota SitubondoBrang kolongRp650.000
Kota SitubondoEmpangRp650.000
Kota SitubondoKantor Cabang Sumbawa BesarRp600.000
Kota SitubondoLangamRp650.000
Kota SitubondoLapeRp650.000
Kota SitubondoMoyo HilirRp650.000
Kota SitubondoPlampangRp650.000
Kota SitubondoRheeRp600.000
Kota SitubondoSeradingRp650.000
Kota SitubondoTerminal Sumer PayungRp600.000
Kota SitubondoPelabuhan Poto TanoRp600.000
Terminal Purabaya/ BungurasihKantor Cabang AlasRp600.000
Terminal Purabaya/ BungurasihDenpasar KotaRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihTerminal MengwiRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihMendoyoRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihNegaraRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihPekutatanRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihPelabuhan GilimanukRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihPelabuhan Padang BaiRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihSemarapuraRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihSelemadegRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihTabananRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihKantor Cabang BimaRp800.000
Terminal Purabaya/ BungurasihSilaRp800.000
Terminal Purabaya/ BungurasihTenteRp800.000
Terminal Purabaya/ BungurasihTerminal DaraRp800.000
Terminal Purabaya/ BungurasihKota DompuRp700.000
Terminal Purabaya/ BungurasihSaweteRp700.000
Terminal Purabaya/ BungurasihGianyarRp300.000
Terminal Purabaya/ BungurasihGerungRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihLabu ApiRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihNarmadaRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihPelabuhan LembarRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihMantangRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihMontongRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihAikmelRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihMasbagikRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihPelabuhan KayanganRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihPringgabayaRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihSikurRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihCakranegaraRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihSandubayaRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihTerminal MandalikaRp500.000
Terminal Purabaya/ BungurasihBrang kolongRp650.000
Terminal Purabaya/ BungurasihEmpangRp650.000
Terminal Purabaya/ BungurasihKantor Cabang Sumbawa BesarRp600.000
Terminal Purabaya/ BungurasihLangamRp650.000
Terminal Purabaya/ BungurasihLapeRp650.000
Terminal Purabaya/ BungurasihMoyo HilirRp650.000
Terminal Purabaya/ BungurasihPlampangRp650.000
Terminal Purabaya/ BungurasihRheeRp600.000
Terminal Purabaya/ BungurasihSeradingRp650.000
Terminal Purabaya/ BungurasihTerminal Sumer PayungRp600.000
Terminal Purabaya/ BungurasihPelabuhan Poto TanoRp600.000

Catatan: Seluruh informasi yang ada di atas terkait jadwal keberangkatan dan juga harga tiket bersifat sementara, untuk informasi terkini silakan hubungi agen terdekat di kota kalian yang sudah disebutkan di atas.

Photo of author

Dwi Okta

Mahasiswi jurusan pariwista di salah satu Universitas di Indonesia.